Bus Operanto Laga Kambing dengan Bus Pariwisata di Jalan Lintas Siborongborong

    Bus Operanto Laga Kambing dengan Bus Pariwisata di Jalan Lintas Siborongborong

    TAPANULI UTARA-Dua unit bus penumpang CV Operanto dengan nomor BB 7691 EA dan bus Pariwisata BK 7572 DE laga kambing di Desa Pariksabungan, Kecamatan Siborongborong  Kabapaten Tapanuli Utara, Jumat ( 29/12/2023 ) sekira pukul 16.30 wib

    Peristiwa kecelakaan tersebut mengakibatkan 2 orang penumpang mengalami luka berat dan 15 orang lainya mengalami luka ringan dan harus mendapat perawatan di rumah sakit terdekat, ”ujar Kapolres Tapanuli Utara AKBP Ernis Sitinjak, S.H, S.I.K melalui Kasat Lantas AKP Dahnial Saragih, S.H, M.H

    Atas kejadian itu, 17 penumpang yang mengalami luka diantaranya 2 orang luka berat dan 15 orang luka ringan.

    Korban luka berat yakni YMS ( 23), warga Desa Dolok Margu Kecamatan Dolok Sanggul, Kabupaten humbang Hasundutan dan JM  ( 57 ) warga kota medan. Sedangkan yang mengalami luka ringan yaitu RTH, RM, BH, PA, TM, DH, MH, SJS, yang merupakan penumpang Bus Operanto.

    Sementara itu, Penumpang Bus Pariwisata yang mengalami luka ringan yaitu HIS, HM, LT, PS, BM, JT dan ADGM dan mobil operanto di kemudikan oleh Yokta Manutur Silaban ( 23), warga Desa dolok margu kecamatan Dolok Sanggul, Kabupaten humbang Hasundutan.

    Sedangkan Bus Pariwisata dikemudikan oleh Hadi Iswanto Sitompul , ( 40 ) warga  Dusun X , Gg.Wijaya Kesuma 9,   Kecamatan Percut Sei Tuan, Deli Serdang.

    Kedua korban luka berat masih dalam perawatan Rumah Sakit Santa Lucia Siborongborong,   sedangkan yang luka ringan setelah sempat dirawat sudah kembali ke rumah masing-masing.

    Hasil olah TKP dan keterangan saksi yang di himpun, kronologis penyebab kecelakaan tersebut,   mobil bus operanto melaju dari arah Balige menuju arah Siborongborong sedangkan bus pariwisata dari arah sebaliknya.

    Tiba-tiba bus operanto lari jalur ke sebelah kanan jalan arah tujuanya sedangkan bus pariwisata melaju di jalurnya. Karena bus operanto secara tiba-tiba lari jalur, bus pariwisata pun tidak sempat menghindar dan akhirnya kecelakaan pun tidak ter elakkan.

    Saat ini kedua bus sudah di amankan di kantor unit laka dan petugas pun sedang memeriksa saksi-saksi untuk mengetahui secara pasti penyebab kecelakaan yang terjadi, ” Terang Dahnial.

    sumut
    Karmel

    Karmel

    Artikel Sebelumnya

    Nekat Melintas H-2 Tahun 2024 Dari Kota...

    Artikel Berikutnya

    Danau Toba, Keajaiban Dunia di Sumatera...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Mobdis Diganti Plat Hitam dan Terparkir Dekat Hotel, APH Diminta Panggil Camat Berastagi
    Pastikan Standar Keselamatan Terpenuhi Nataru 2024-2025, ASDP Danau Toba Gelar Top Drill Penanganan Orang Jatuh
    Posko Nataru 2024-2025 Resmi Dibuka, KSOPP Pastikan Kesiapan Layanan Pelabuhan di KSPN Danau Toba
    Drama di Pekan Senin: Wanita Terduga Pencopet Diarak Warga hingga Memicu Amarah Massal
    Ribuan Kendaraan Diprediksi Nyeberang ke Samosir, Kepala KSOPP Danau Toba Minta Operator Kapal Utamakan Aspek Keselamatan
    Kemenparekraf Apresiasi ASDP Bangun Destinasi Bakauheni Harbour City
    Angkutan Nataru 2024-2025, KMP Tao Toba I dan II Siap Hadapi Lonjakan Kendraan dan Pengguna Jasa Akan Diseberangkan Hingga Subuh
    Hadiri Rakor Lintas Sektoral Operasi Lilin Toba 2024, ASDP Nyatakan Kesiapannya Hadipi Lonjakan Kendaraan ke Samosir
    Kemenparekraf Apresiasi ASDP Bangun Destinasi Bakauheni Harbour City
    Ribuan Kendaraan Diprediksi Nyeberang ke Samosir, Kepala KSOPP Danau Toba Minta Operator Kapal Utamakan Aspek Keselamatan
    Drama di Pekan Senin: Wanita Terduga Pencopet Diarak Warga hingga Memicu Amarah Massal
    Pastikan Standar Keselamatan Terpenuhi Nataru 2024-2025, ASDP Danau Toba Gelar Top Drill Penanganan Orang Jatuh
    Rekapitulasi Pilgub Sumut 2024: KPU Tuntaskan 24 Kabupaten/Kota, Targetkan Rampung Hari Ini
    Sambut Hari Bakti Pemasyarakatan ke-60, Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar Gelar Donor Darah
    30.625 Pengunjung dan 8.823 Kendaraan Padati Kawasan Bakauheni Harbour City Selama Momen Libur Lebaran Idul Fitri 1445
    Anak Balita Saksikan Permainan Judi Tembak Ikan, Kapolres Pelabuhan Belawan Diam Saja
    Sukseskan Aquabike World Championship 2023, Kepala Dinas Kominfo Sumut Dorong Tuan Rumah Gencarkan Penyebaran Informasi
    DPRD Sumut dan PTPN IV Sepakati Areal Perkebunan Unit Laras Dijadikan Percontohan Integrasi Perkebunan dan Peternakan

    Ikuti Kami